Tren Desain dari Salone del Mobile 2023
Tren desain pada furnitur, lighting, dan interior yang terlihat dari ajang Salone Del Mobile 2023
8 Pameran Seni di Jepang yang Paling Bergengsi di Tahun 2023
Sebagai pengagum karya seni, tahun 2023 adalah tahun yang tepat untuk menyambangi Jepang karena ada banyak ajang dan pameran seni di sepanjang tahun 2023 ini.
Kelinci Miffy dari Belanda yang Terinspirasi Gaya Mondrian
Kelinci Miffy dari Belanda karya Dick Bruna, yang awalnya bernama Nintje ini, memiliki palet ilutrasi berwarna cerah, tegas, dan minim dekorasi khas gaya Mondrian.
Ada Esensi Self-Care dalam Bastua; Koleksi Kolaborasi Ikea dan Marimekko. Kok Bisa?
Ikea dan Marimekko berkolaborasi menghasilkan koleksi yang terinpirasi dari tradisi sauna Finalndia. Koleksi ini bernama Bastua.
Toko Produk Ramah Lingkungan untuk Kebutuhan sampai Gaya Hidup
Dikira rumit tapi ternyata toko dan produk-produk ramah lingkungan mudah ditemukan di sekitar kita.
Rekomendasi Florist Lokal untuk Kado Rangkaian Bunga
Ingin memberi bunga sebagai hadiah spesial? Intip dulu rekomendasi florist lokal untuk pilihan rangkaian bunga yang istimewa.
Semarak Koleksi Terbaru Kolaborasi Louis Vuitton dan Yayoi Kusama
Louis Vuitton dan Yayoi Kusama kembali mengulang kesuksesan kolaborasinya di tahun 2012 lalu. Kolaborasi hebat terdahulu itu terjadi di era Direktur Kreatif Marc Jacobs. Sepuluh tahun kemudian, objek, motif, dan imajinasi khas sang seniman kontemporer Jepang ini kembali hadir ke seluruh kategori produk Louis Vuitton. Tidak hanya pada deretan koleksi tas tapi juga busana pria […]
Mengenal Gaya Interior Mid Century dan Aplikasinya
Cari tau apa itu gaya interior Mid Century dan bagaimana menerapkannya kembali pada desain interior di zaman sekarang?
5 Hotel Mewah Dengan Desain Istimewa
Ingin menikmati kemewahan berlibur sekaligus privasi? Ini dia pilihan hotel mewah dengan desain spektakuler yang eksklusif dan istimewa.
Road to Bandung Photography Triennale 2021 Digelar di Tiga Galeri Seni
Pergelaran internasional, Road to Bandung Photography Triennale, hadir dalam tema Welcome To The Machine. Berbagai pameran dengan tiga sub tema akan diadakan di tiga galeri seni; Selasar Sunaryo Art Space, Orbital Dago Gallery, dan Galeri Ruang Dini. Dalam tema Welcome To The Machine tersebut, para seniman diajak untuk lebih banyak bereksperimen tanpa batasan teknis. Dengan […]